Kabar Artis
Disebut Berselisih dengan Jennifer Coppen, Ini Profil Zoe Wassink yang Tak Banyak Diketahui
Profil Zoe Wassink jadi sorotan usai adik Dali Wassink itu diisukan berseteru dengan sang kakak ipar, Jennifer Coppen.
Jennifer Coppen belum lama ini buka suara terhadap isu-isu yang beredar, lewat ungggahannya di Instagram @jennifercoppenreal20, sang artis menyampaikan klarifikasinya pada Selasa (20/5/2025).
Dalam klarifikasi itu, ia membenarkan bahwa hubungannya dengan sang adik ipar tengah bermasalah.
Namun, ia tak mau masalah itu dikait-kaitkan dengan kekasih barunya, Justin Hubner, sang pesepakbola timnas Indonesia.
"Hai semuanya, saya sangat menghargai semua support dan dukungan yang terus kalian berikan kepada saya. Saya sadar bahwa beberapa perubahan terakhir membuat banyak orang penasaran, terutama terkait hubungan saya dengan Zoe," tulis istri mendiang Dali Wassink tersebut.
"Meskipun saya mengerti rasa ingin tahu tersebut, kami dengan rendah hati meminta pengertian dan rasa hormat saat kami menangani urusan pribadi keluarga kami secara tertutup," lanjutnya.
"Saya ingin memperjelas bahwa hal ini hanya menyangkut saya dan Zoe saja, tanpa melibatkan pihak luar mana pun apalagi mengenai isu kedekatan saya dengan seseorang," sambungnya.
"Saya Yaya, we are all family. Mau sampai kapanpun mereka akan selalu ada dalam hidup saya dan anak saya. Dan saya mencintai mereka seperti keluarga saya sendiri. Jadi stop berasumsi tentang kita bukan keluarga lagi. Ini pure karna hubungan antara kakak & adik. Hubungan memang berkembang, terutama antara saudara perempuan, dan itu adalah hal yang wajar namun, tidak semua hal perlu menjadi cerita & konsumsi publik," tulisnya. (*)
Ikuti berita populer lainnya di saluran berikut: Channel WA, Facebook, X (Twitter), YouTube, Threads, Telegram
| Deretan 5 Artis yang Pernah Dijodohkan dengan El Rumi Sebelum Resmi Melamar Syifa Hadju |
|
|---|
| Fakta Terkini Video Viral Sule Kena Tilang Dishub, Apakah Mobil Double Cabin Wajib KIR? |
|
|---|
| Profil Narji, Komedian yang Kini Fokus Menjadi Petani dan Diisukan Miliki 1.000 Hektare Tanah |
|
|---|
| Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Pamer Wajah Baby Arash di Usia 3 Bulan, Bikin Netizen Gemas |
|
|---|
| Inilah 1 Permohonan Lisa Mariana ke Ridwan Kamil Usai Hasil Tes DNA Keluar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20250522_Isu-perseteruan-Jennifer-Coppen-dan-Zoe-Wassink.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.