Kabar Artis
Amanda Manopo Jatuh Sakit Usai Resepsi Mewah, Kenny Austin Setia Dampingi Istri Tercinta
Setelah resepsi mewahnya dengan Kenny Austin, Amanda Manopo justru jatuh sakit dan kehilangan suara, namun tetap tampil hangat sebagai istri baru
Ucapan Haru dari Kenny Austin
Dalam sambutannya di hadapan tamu undangan, Kenny Austin mengungkapkan rasa terima kasih dan haru atas dukungan yang mereka terima di hari bahagia itu.
“Terima kasih sudah meluangkan waktu dan hari berbahagia untuk saya dan Amanda. Mohon doanya supaya kami berdua semakin hangat, romantis, dan bisa melewati berbagai tantangan bersama dalam satu kesatuan,” ujarnya penuh makna.
Setelah doa bersama dengan pendeta, suasana resepsi berubah semakin hangat. Para tamu dan kedua mempelai menikmati hidangan sambil berbincang santai, menutup malam bahagia yang penuh cinta.
Meski kini Amanda harus beristirahat karena kondisi kesehatannya menurun, banyak penggemar mendoakan agar sang artis segera pulih. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunCirebon.com dengan judul Amanda Manopo Langsung Drop Usai Gelar Resepsi Pernikahan Ngaku Hilang Suara,
Kocak! Amanda Manopo Akui Suvenir Elektroniknya Masih Tersisa, Tawarkan pada Penggemar di TikTok |
![]() |
---|
Perjalanan Cinta Amanda Manopo: Cerai di Usia 18, Gagal Menikah, Kini Resmi Jadi Istri Kenny Austin |
![]() |
---|
Ditjenpas: Peredaran Narkoba oleh Ammar Zoni Sudah Terdeteksi Sejak Januari 2025 |
![]() |
---|
Peran Ammar Zoni dalam Peredaran Narkoba di Rutan, Kasus Terungkap Saat Sidak Januari 2025 |
![]() |
---|
Ammar Zoni Belum Kapok, Kini Terlibat Peredaran Narkoba di Penjara, Ini Rekam Jejak Kasusnya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.