Super League

Borneo FC Otw Juara Super League, Amankan Poin Lebih Cepat dari Rekor Persib Bandung

Borneo FC Samarinda memulai musim Super League 2025/2026 dengan performa yang benar-benar memukau.

Editor: Nisa Zakiyah
HO/Media Officer Borneo FC
BORNEO FC - Foto kemenangan Borneo FC Samarinda atas tuan rumah Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (26/10/2025). Laga di pekan ke-9 BRI Super League itu dimenangkan Pesut Etam dengan skor 1-3. (HO/Media Officer Borneo FC) 

"Soal hasil, tentu sangat bagus dan luar biasa," ujar Lefundes usai laga kontra Arema FC.

"Tapi secara permainan, kami masih banyak melakukan kesalahan. Untungnya, penyelesaian akhir kami lebih efektif."

Kini, tugas utama Fabio Lefundes adalah menjaga performa dan konsistensi tim.

Dengan tidak adanya championship series kali ini, Borneo FC berada di jalur emas untuk mengunci gelar Super League 2025/26 dan memastikan trofi liga mendarat di Samarinda. (*)

Sebagian artikel ini telah tayang di BolaSport.com dengan judul Borneo FC Sudah Kumpulkan 34 Persen Poin Persib Bandung Musim Lalu, OTW Juara Super League

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved