Super League
Profil Borneo FC, Klub Asal Kota Samarinda Calon Kuat Juara BRI Super League 2025/26
Hingga pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026, belum ada klub yang mampu mengalahkan bahkan menahan imbang Borneo FC Samarinda.
- Fajar Fathurrahman
- Diego Michiels
- Alfharezzi Buffon
- Dika Kuswardani
Gelandang
- Rivaldo Pakpahan
- Faris Adit
- Ahmad Agung
- Kei Hirose
- Juan Felipe Villa
- Ikhasnul Zikrak
- Dwiky Hardiansyah
- Tegar Islami
Sayap Kiri
- Maicon
- Muhammad Sihran
- Redzuan Fachgi
- Rangga Sumarna
- Asgal Habib
Sayap Kanan
- Mariano Peralta
Depan
- Douglas Countinho
- Habibi Jusuf
- Joel Vinicius
- Ousmane Camara
- Dika Nurdiansyah
Peringkat dari Masa ke Masa
- Liga 1 Indonesia 24/25: 5
- Liga 1 Indonesia 23/24: 1
- Liga 1 Indonesia 22/23: 4
- Liga 1 Indonesia 21/22: 6
- Shopee Liga 1 Indonesia 19/20: 3
- Shopee Liga 1 Indonesia 18/19: 7
- Go-Jek Liga 1: 7
- Go-Jek Travelokia Liga 1: 8
- Super League 15/16: 9
Prestasi
2014 - Juara Liga Indonesia Divisi Utama (sekarang disebut Liga 2)
2015 - Semifinalis Piala Jendral Sudirman
2016 - Juara Piala Gubernur Kaltim
2017 - Runner Up Piala Presiden
2018 - Semifinalis Piala Gubernur Kaltim
2019 - Semifinalis Piala Indonesia
2022 - Runner Up Piala Presiden
2024 - Juara Liga 1 Reguler Season (2023/2024)
2024 - Juara 3 Liga 1 Championship Series (2023/2024)
2024 - Runner Up Piala Presiden
Klasemen Super League
(*)
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul Profil Borneo FC, Klub Pertama Liga 1 Indonesia yang Catatkan Winstreak hingga 10 Pertandingan
| Prediksi Juara Super League 2025/2026: Borneo FC Tinggalkan Persib Bandung Jauh di Belakang |
|
|---|
| Kontrak Bojan Hodak di Persib Habis Mei 2026, Isu Latih Timnas Indonesia Menguat |
|
|---|
| Borneo FC Samarinda Sudah 80 Persen Juara BRI Super League 2025/2026 |
|
|---|
| Borneo FC Hajar Semen Padang 2-0, Lefundes: Hasil Bagus, Permainan Tidak! |
|
|---|
| Borneo FC Menang 2-0 Atas Semen Padang, Fabio Lefundes: Harus Introspeksi Diri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20251112_Borneo-FC.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.