TOPIK
Penipuan Kapling di Balikpapan
-
Sudah melapor ke polisi, Arif Iwan Utama justru digugat perdata. Dana ratusan juta raib, sertifikat tak pernah terbit
-
Sidang perdana gugatan tanah kavling fiktif di Balikpapan digelar. Ironisnya, puluhan pembeli yang melapor justru digugat Rp15 miliar
-
Para penggugat dalam gugatan perdata dugaan tanah kavling bermasalah di Balikpapan akhirnya angkat bicara
-
Kuasa hukum penggugat buka suara soal sengketa kavling Balikpapan, menilai istilah “korban” berlebihan dan menjelaskan duduk perkara
-
Hingga kini, total korban yang telah melapor dan mendapatkan pendampingan hukum mencapai 131 orang
-
Korban penipuan jual-beli kapling melapor tahap dua setelah muncul dugaan intimidasi dan ancaman lewat pesan suara
-
Kali ini ada beberapa titik objek tanah kavling di Balikpapan, Kalimantan Timur yang diduga bodong alias tidak jelas keabsahan legal formalnya.
-
Kasus dugaan penipuan penjualan tanah kavling fiktif di Balikpapan terus menyisakan kisah pilu bagi para korban.
-
Christina, warga Balikpapan, mengaku menjadi korban dugaan penipuan penjualan tanah kapling fiktif dengan total kerugian mencapai sekitar Rp200 juta.
-
Jumlah korban dugaan penipuan penjualan tanah kapling di Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), kembali bertambah.
-
Titik objek dugaan penipuan tersebut ada di kawasan Kilometer 8–10, Kelurahan Karang Joang, Balikpapan Utara
-
10 fakta kasus dugaan penipuan lahan kapling di Balikpapan dan pengakuan para korban, Selasa (9/12/2025).
-
Kabid Humas Polda Kaltim, Kombes Pol Yuliyanto tegaskan pihaknya membuka ruang seluas-luasnya bagi masyarakat yang merasa dirugikan
-
Christina menjadi salah satu korban dugaan penipuan yang dilakukan terlapor Choirul Anam yang membeli tiga kapling pada 2022 Rp 95 juta
-
Pengungkapan kasus dugaan penipuan dan penggelapan jual-beli kapling yang diduga dilakukan terlapor Choirul Anam terus mengemuka
-
Puluhan warga mendatangi Markas Polda Kalimantan Timur sejak pukul 11.00 Wita hingga 20.00 Wita, Selasa (9/12/2025)