Jadi PNS Setelah Lulus, Otomatis, Yuk Daftar 8 Sekolah Kedinasan Berikut Ini

Selain PTN, Indonesia ternyata punya 8 sekolah kedinasan yang cukup menjanjikan bagi lulusannya lho.

Editor: Amalia Husnul A
sscndikdin.bkn.go.id
Ilustrasi sekolah kedinasan 

TRIBUNKALTIM.CO - Sebanyak 110.946 siswa lolos Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2018.

Dari jumlah tersebut sebanyak 28.069 diantaranya adalah penerima bidikmisi.

Apakah namamu masuk dalam daftar yang lolos seleksi?

Jika belum, jangan sedih, masih ada banyak jalan menuju universitas idaman.

Seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) masih ada 2 jalur lagi, yaitu SBMPTN, dan Seleksi Mandiri.

Baca: Shiren Sungkar Melahirkan Bayi Ketiga, Zaskia Kebanjiran Doa yang Mengharukan

Baca: Soal Video Panas dengan Lucinta Luna, Manajer Curiga Kevin Hillers Ingin Dongkrak Popularitas

Selain PTN, Indonesia ternyata punya 8 sekolah kedinasan yang cukup menjanjikan bagi lulusannya lho.

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tahun ini sudah membuka penerimaan calon siswa/taruna untuk Kementerian/Lembaga.

Pendaftaran sekolah kedinasan sudah dibuka sejak 9 April hingga 30 April 2018.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut 8 instansi yang sudah buka pendaftaran.

Baca: Liga Italia Penuh Kejutan AC Milan dan Juventus hanya Bisa Imbang, Ini Hasil Lengkap

Baca: Gempa di Banjarnegara, Ratusan Rumah Rusak, 2 Ribu Orang Mengungsi

1. PKN STAN atau Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Akuntansi Negara

PKN STAN merupakan sekolah kedinasan di bawah Kementerian Keuangan RI yang memiliki Program Studi Diploma di Bidang Keuangan Negara.

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved