Jembatan Ambruk

Inilah Nama Lima Jenazah yang Berhasil Diidentifikasi

Lima jasad korban ambruknya Jembatan Kukar yang ditemukan sejak Selasa (29/11/2011) tadi pagi, berhasil diidentifikasi.

Penulis: Rafan Dwinanto | Editor: Fransina Luhukay
TENGGARONG, tribunkaltim.co.id - Lima jasad korban ambruknya Jembatan Kukar yang ditemukan sejak Selasa (29/11/2011) tadi pagi, berhasil diidentifikasi.

Berikut nama-nama para korban:

1. Awang Muhammad Ery Doli, warga Sukorame Tenggarong
2. Didi Tranggono, Tenggarong
3. Jayuz, Bukit Biru Tenggarong
4. Wa Tilah tri warni, Marang kayu
5. Murdiono, Marangkayu
 

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved