Sama-sama Anak Orang Kaya, ini Perbedaan Putri Chairul Tanjung dan Hary Tanoesoedibjo

Chairul Tanjung dikaruniai seorang putra dan seorang putri cantik bernama Putri Indahsari Tanjung yang menempuh pendidikan di San Fransisco

KOLASE/INSTAGRAM
Jessixa Tanoesoedibjo dan Putri Tanjung 

TRIBUNKALTIM.CO - Nama Chairul Tanjung dan Hary Tanoesoedibjo sudah bukan nama yang asing lagi bagi telinga masyarakat Indonesia.

Keduanya sama-sama pengusaha sukses kaya raya yang juga sama-sama terjun di dunia politik.

Tak hanya itu, keduanya sama-sama memiliki putri cantik yang menempuh pendidikan di luar negeri.

Chairul Tanjung dikaruniai seorang putra dan seorang putri cantik bernama Putri Indahsari Tanjung yang menempuh pendidikan di San Fransisco, Amerika Serikat.

Baca: Biadab, Bukannya Dikorbankan, Anak-anak ini Malah Perkosa Kambingnya

Sedang Hary Tanoe memiliki empat orang putri cantik, yang salah satunya bernama Jessica Tanoesoedibjo.

Ia berhasil menyelesaikan studinya di Sydney, Australia.

Sama-sama berprestasi, kedua putri cantik konglomerat Indonesia ini memiliki gaya busana yang berbeda.

Dari akun Instagram Putri Tanjung, tampak ia mengenakan celana kulot hitam yang dipadukan dengan jaket motif oversized.

undefined
Putri memaduan Jaket oversized dengan celana kulot dan sneakers

Memberikan tampilan kasual sporty, Putri mengenakan sneakers vans warna hitam.

Sedangkan dari akun instagram Jessica Tanoesoedibjo, terlihat ia juga sedang memakai celana kulot warna hitam.

Jessica tampil lebih feminin saat memadukan celana kulotnya dengan atasan asimetris warna ocean blue dan jaket hijau yang ada detil bulu dilehernya.

Baca: Peggy Whitson Astronaut Wanita Terlama yang Menjalankan Misi di Antariksa, Akhirnya Kembali ke Bumi

undefined
Jessica tampil feminin memadukan outfitnya dengan flatshoes hitam

Flat shoes hitam dan hand bag berwarna biru ia pilih untuk melengkapi gayanya.

Gaya kasual keduanya pun terlihat berbeda.

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved