Calon Pengantin Tewas Saat Sebar Undangan Nikah, Kejadian Berlangsung Begitu Cepat, Hitungan Detik
Warga yang ada di lokasi sempat berusaha menolong korban yang tampak tak berdaya tertidur.
Setelah dihantam kereta api, motor Honda Supra X BK 3506 ACO milik pengemudi Go-Jek rusak.
Sementara, korban yang duduk di boncengan tewas di tempat karena bagian tubuhnya sempat terhantam kereta api.
Baca juga:
Gara-gara ini Program KB Sulit Terlaksana Optimal di Kaltim
Disambut Penari Dayak, Pangkoopsau II: Jangan Lupa Cintai Udara
Cukup dengan Cara Ini, Peserta JKN KIS Aktif Bisa Dapat Diskon Hotel, Rumah Makan dan Toko
Tergiur Upah Besar 2 Kurir Nekat Selundupkan Kepiting Betina
Satpol PP Tertibkan 21 Pedagang Pinggir Jalan di Grogot
Paser Duduki Peringkat 5 Pengguna Narkoba Terbanyak se-Kaltim
Kepiting Senilai Miliaran Rupiah Dilepas ke Perairan
"Untuk saat ini korban dibawa ke RS Royal Prima. Begitu juga dengan pengemudi Go-Jek nya," kata mantan Wakasatreskrim Polresta Medan ini.
Akibat kejadian ini, pengemudi Go-Jek mengalami patah kaki kiri.
Warga yang ada di lokasi sempat berusaha menolong korban yang tampak tak berdaya tertidur di bantaran rel.

Sementara itu, jenazah Eva Yanti ditutupi warga dengan koran.
Sesaat polisi datang, barulah jenazahnya dibawa ke rumah sakit terdekat.