Kebakaran
Korban Kebakaran Karang Anyar Pantai akan Diberikan Uang Sewa Rumah
Kebanyakan korban kebakaran memilih tinggal di rumah keluarga atau tetangganya yang rumahnya tidak terbakar.
Penulis: Junisah |
Bagaimana dengan bantuan lainnya?
Baca: May Day! Tenaga Kerja Lokal Patut Jadi Tuan di Rumah Sendiri
“Untuk sementara ini pihak kelurahan masih mendata ada berapa jumlah anak-anak sekolah dan balita. Sebab anak-anak sekolah ini akan kita berikan bantuan perlengkapan dan peralatan sekolah. Sedangkan balita akan kita siapkan keperluannya mulai dari susu, pampers, biskuit dan selimut. Khusus perempuannya kita berikan pakaian dalam yang baru,” ujarnya.
Tak hanya itu saja, mulai dari semalam hingga siang, bantuan dari beberapa instansi terkait dan masyarakat terus berdatangan.
“Baznas Tarakan juga memberikan pakaian layak pakai. Begitupula ada masyarakat yang berikan mie instan dan beberapa bantuan lainnya,” katanya.
Berdasarkan data BPBD Kota Tarakan i dua RT masing-masing RT 25 dan RT 211 Kelurahan Karang Anyar Pantai Kecamatan Tarakan Barat, jumlah rumah yang terbakar sebanyak 63 unit.
Akibatnya, 39 Kepala Keluarga (KK) dari 175 jiwa kehilangaan tempat tinggal. (*)