Ini Doa Minta Jodoh dan Keturunan yang Baik dalam Bahasa Arab, Latin dan Lengkap dengan Artinya

Ini doa minta jodoh dan keturunan yang baik dalam Bahasa Arab, Latin dan Lengkap dengan Artinya

Editor: Nur Pratama
freepik.com
Ilustrasi laki-laki muslim berdoa 

Ustaz Afif menerangkan, dalam ajaran Islam terdapat sejumlah tempat yang paling mustajab untuk berdoa agar cepat dikabulkan.

Tempat mustajab berdoa, yaitu:

1. Kabah dan sekitarnya terutama di Multazam

Kabah adalah tempat yang sangat istimewa.

Semua tempat di Kabah sangat baik untuk berdoa, khususnya di dalam bangunan Kabah.

2. Shafa dan Marwa

Shafa dan Marwa adalah dua bukit di dekat Kabah, yang kini menjadi bagian dalam bangunan Masjidil Haram.

Di sinilah, tempat kaum muslimin melakukan sai dalam ibadah haji.

3. Masyaril Haram atau Masjid Muzdalifah.

Tempat tersebut selalu menjadi persinggahan kaum muslimin yang menunaikan ibadah haji.

4. Arafah

Arafah adalah tempat dilaksanakannya wukuf saat pelaksanaan ibadah haji.

5. Raudah

Raudah adalah bagian dari Masjid Nabawi.

Letaknya di antara mimbar dan pintu rumah Nabi.

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved