Dalam Operasi Yustisi, Polda Kaltara Temukan 1.414 Pelanggaran Protokol Kesehatan
Kepolisian Daerah Kalimantan Utara (Polda Kaltara) menemukan sedikitnya 1.414 pelanggaran terhadap protokol kesehatan. Pelanggaran protokol kesehatan
Penulis: Amiruddin |
TRIBUNKALTARA.CO/AMIRUDDIN
Operasi yustisi yang dilaksanakan jajaran polres dan Polda Kaltara belum lama ini.
Khusus di Polda Kaltara, penegakan hukum terkait protokol kesehatan yang dilakukan, yakni preventif dan represif.
"Upaya preventif yang dilakukan berupa imbauan, sosialisasi melalui spanduk, dan patroli bersama. Sedangkan upaya represif bersama TNI-Polri, dan Satpol-PP mengedepankan edukasi kepada masyarakat," katanya.
Eri berharap masyarakat mendukung upaya pencegahan covid-19 yang dianjurkan pemerintah, misalnya mengenakan masker, menjaga jarak, rajin cuci tangan, dan menjaga imunitas tubuh.
Sekadar diketahui, pada Pilkada serentak tahun ini, daerah yang akan menggelar Pilkada yakni Nunukan, Malinau, Tana Tidung, dan Bulungan, termasuk di hari yang sama akan dilaksanakan Pilgub Kaltara, pada 9 Desember 2020.
(TribunKaltara.com, Amiruddin)
Halaman 2 dari 2