Cover Story
Memupuk Kebiasaan Membaca Buku, Chantika Farrahdifa Mumtaz Beri Ungkapan Smart is a New Sexy!
Memupuk Kebiasaan Membaca Buku, Chantika Farrahdifa Mumtaz Beri Ungkapan Smart is a New Sexy!
TRIBUN KALTIM/DWI ARDIANTO
Pupuk Kebiasaan Membaca Buku, Chantika Farrahdifa Mumtaz Beri Ungkapan Smart is a New Sexy!
Menurut UNESCO, membaca menjadi semakin penting di tengah pandemi Covid-19 yang masih melanda, dan kebijakan di rumah saja yang masih efektif di banyak negara.
Ketika orang-orang harus membatasi waktu mereka beraktivitas di luar rumah, buku telah terbukti menjadi alat yang ampuh untuk mengatasi kebosanan selama isolasi, memperkuat ikatan antar manusia, memperluas wawasan, sekaligus merangsang pikiran dan kreativitas.
UNESCO menyebutkan, di beberapa negara, jumlah buku yang dibaca meningkat dua kali lipat selama pandemi Covid-19.
"Pandemi telah mengingatkan kita semua akan pentingnya buku dan membaca, untuk mendapatkan kenyamanan dan kebebasan, yang kita butuhkannya setahun terakhir ini." (*)