Kabar Artis

Ngidam ala Nagita Slavina, Istri Raffi Ahmad Sampai Bikin Jerome Pollin Jalan Kaki di Jepang

Nagita Slavina meminta mahasiwa Jepang kenalannya, Jerome Pollin untuk mewujudkan ngidamnya, yakni membeli makanan yang ia inginkan.

instagram @jeromepolin
Raffi Ahmad, Jerome Polin dan Nagita Slavina 

Diakui Jerome, dirinya sudah 1,5 tahun tidak pulang ke Indonesia.

"Oke guys, abura soba," pungkas Jerome.

"Aku juga punya nasi padang, pagi sore," imbuh Nagita.

"Nasi padang yang dibungkus itu enak banget !" ujar Jerome iri.

"Lihat dong, tara !" pamer Nagita.

Baca juga: Dimas Pilih Dimarahi Nagita Slavina Dibanding Raffi Ahmad, Sikap Ayah Rafathar Dipuji Habib Husein

"Wah. Andai bisa ditukar ya Kak," kata Jerome.

Mengurai fakta, Jerome mengaku tak berhasil membeli apple pie.

Sebab restoran yang menjual apple pie sedang tutup.

Tak mau membuat Nagita kecewa, Jerome pun akhirnya membeli desert ternama Ginza.

"Btw aku ke Ginza itu demi apple pie. Tapi apple pie tutup," pungkas Jerome.

"Sumpah ?" tanya Nagita.

"Habis itu, supaya enggak mengecewakan, aku tadi search di google, best desert di Ginza," ujar Jerome.

"Oke deh no problem," kata Nagita.

Melihat Jerome lahap menyantap mie soba, Nagita iri.

Istri Raffi Ahmad itu mengaku menyesal lantaran meminta Jerome memakan mie soba keinginannya.

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved