Lowongan Kerja
Indofood Bukan Lowongan Kerja untuk 7 Posisi, Catat Persyaratannya
PT Indofood Group membuka lowongan pekerjaan di banyak posisi untuk wilayah penempatan Jakarta.
- Check invoice transporter/ekspedisi
- Melakukan proses administrasi ongkos bongkar muat
- Membuat laporan harian terkait stock barang
Pendaftaran untuk posisi kerja ini, paling lambat pada 5 Januari 2022.
3. CSR Staff
Bekerja sebagai Social Responbility, pada divisi Indoagri-PT Salim Ivomas Pratama Tbk.
Penempatan wilayah kerja di Kantor Pusat, Jakarta.
Persyaratan pekerjaan:
- Pendidikan minimal S1 Desain Grafis lebih disukai.
- Pengalaman minimal 1 tahun atau fresh graduate.
- Mampu menyusun presentasi dan materi publikasi yang baik.
- Menguasai aplikasi desain seperti adobe photoshop, illustrator, coreldraw.
- Memiliki kemampuan Bahasa Inggris baik tertulis maupun lisan.
- Kreatif, bertanggung jawab, motivasi tinggi dan memiliki inisiatif.
Pendaftaran untuk posisi kerja ini, paling lambat pada 31 Januari 2022.
Baca juga: Dibutuhkan Mekanik, Minimal Lulusan SMK, Penempatan Samarinda, Cek Info Lowongan Kerja Kaltim