Buku Tematik
Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VIII SMP, Materi 'Past dan Present Tense'
Simak soal dan kunci jawaban bahasa Inggris materi Past dan Present Tense, Kelas VIII SMP
TRIBUNKALTIM.CO - Simak soal dan kunci jawaban bahasa Inggris materi Past dan Present Tense, kelas VIII SMP.
Lantas apa itu Past Tense dan Present Tense?
Past Tense adalah tenses yang digunakan untuk mengungkapkan suatu tindakan atau kejadian yang terjadi di masa lalu. Jadi, kejadian yang diceritakan, dimulai dan berakhir di masa lalu.
Contohnya: I went to school yesterday
Sedangkan, Present Tense merupakan tenses yang digunakan untuk membicarakan sesuatu yang umum, sesuatu yang selalu terjadi berulang-ulang, atau suatu kebenaran umum.
Simple Present Tense adalah tenses yang paling sering digunakan sehari-hari.
Contohnya: My Mom works everyday
Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VIII Chapter 7 Nomor 4-5, List The Activity and Routines
Perbedaan penggunaan kedua tensen ini terletak pada kata kerja yang digunakan, di mana Present Tense menggunakan kata kerja pertama atau Verb 1 dan Past Tense menggunakan kata kerja bentuk kedua atau Verb 2.
Untuk memahami kedua tense ini, perhatikan contoh soal dan kunci jawaban di bawah ini.
Pada soal kali ini, kita diminta untuk melengkapi kata kerja (verb), baik pada kalimat Past Tense maupun Present Tense.
Baca juga: Lengkap! Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 Halaman 22, Coba Tulis Kembali Kalimat Berikut dengan Benar!
Yuk, simak pembahasan soal dan kunci jawaban di bawah ini!
Collecting Information
1. Past: She was in Grade VII last year.
Present: She is in Grade VIII now.
2. Past: She learned many new things.
