Berita Nasional Terkini

Terekam CCTV, Hal yang Dilakukan Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi saat Brigadir J Tewas di Rumahnya

Lewat sebuah rekaman CCTV, kronologi kasus penembakan Brigadir J oleh Bharada E di rumah dinas Ferdy Sambo pada 8 Juli 2022 lalu akhirnya terkuak.

Kolase Tribunnews.com / Istimewa
Kolase foto Brigadir J, Ferdy Sambo, Putri Candrawati. 

"Itu enggak bisa dipercaya kalau cuma dalil-dalil," ujarnya.

"Dalil-dalil tanpa bukti itu omong kosong," sambung dia.

Baca juga: Terbaru! Terkuak Nasib Bharada Eliezer Kini, Sosok yang Diduga Penembak Brigadir J Dapat Tugas Baru

Ia juga meminta pihak kuasa hukum Putri Candrawati menunjukkan bukti tudingan itu.

Kamaruddin juga menegaskan bahwa seharusnya yang diungkap adalah fakta yang memiliki bukti kuat.

"Tanggapan saya, tunjukkan buktinya.

Tunjukkan bukti berupa rekaman CCTV, nah baru saya tanggapi ya nanti," tegasnya.

"Kalau kita kan, dalil kita semua ada buktinya toh," pungkasnya. (*)

IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Join Grup Telegram Tribun Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/tribunkaltimcoupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Artikel ini diolah dari TribunBogor dengan judul: Rekaman CCTV Jadi Bukti, Ternyata Ini yang Dilakukan Irjen Ferdy Sambo saat Brigadir J Tewas

Sumber: Tribun Bogor
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved