Pendidikan

Info Beasiswa 2023: Beasiswa Karya Salemba Empat Segera Dibuka, Cek Syarat Daftarnya!

Update info beasiswa 2023 terbaru, ada Beasiswa Karya Salemba Empat yang segera dibuka.

instagram/@beasiswa_kse
Info Beasiswa 2023: Beasiswa Karya Salemba Empat segera dibuka, tertarik daftar? 

5. PESERTA HANYA CUKUP UNTUK MENGUPLOAD DOKUMEN DAN LINK VIDEO VLOG (PERKENELAN DIRI).

Baca juga: Info Beasiswa 2023: Beasiswa Orbit Guru Merdeka, Beri Para Guru Pelatihan Senilai Rp 6,5 Juta

Berikut Jadwal lengkap pendaftaran beasiswa:

Roadshow & Sosialisasi Beasiswa
09 Januari - 21 Februari 2023

Registrasi Online (WAJIB)
22 Februari - 1 Mei 2023(Jadwal Registrasi PTN di Web KSE)

Seleksi Dokumen Online
02-25 Mei 2023

Seleksi Oleh Alumni KSE
26 Mei - 18 Juni 2023

Pengumuman Seleksi Online
20 Juni 2023

Persiapan Berkas Profil Beswan
21 Juni - 7 Juli 2023

Interview & Seleksi
8, 9, 15 & 16 Juli 2023

Pengumuman Penerimaan Beasiswa
25 Juli 2023

Verifikasi Penerimaan dari Kampus
Agustus 2023

Untuk informasi selengkapnya bisa kunjungi Instagram @beasiswa_kse atau akses klik DI SINI

Selamat mencoba ya! (*)

Berita Pendidikan

Berita Beasiswa

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved