Liga Italia
Hasil Bola Tadi Malam: Liga Italia, Liga Inggris dan Final Piala Super Spanyol, Gavi Tampil Menggila
Inilah hasil bola tadi malam: Liga Italia, Liga Inggris, dan Final Piala Super Spanyol.
Pelatih: Jose Mourinho
Fiorentina: 1-Pietro Terracciano, 3-Cristiano Biraghi, 2-Dodo, 98-Igor, 4-Nikola Milenkovic, 5-Giacomo Bonaventura, 32-Joseph Duncan (Lorenzo Venutti 29'), 34-Sofyan Amrabat, 11-Nanitamo Ikone (Nicolas Gonzalez 46'), 7-Luka Jovic (Antonin Barak 46'), 99-Christian Kouame
Pelatih: Vincenzo Italiano
Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man United Turun Satu Setrip, Arsenal Kedinginan di Puncak
Chelsea belum beranjak dari posisi ke-10 klasemen Liga Inggris 2022-2023 meski meraih kemenangan, Manchester United turun satu setrip usai Newcastle United memetik tiga poin, dan Arsenal semakin kedinginan di puncak usai memenangi Derbi London Utara.
Sebanyak tiga laga dipertandingkan dalam pekan ke-20 pada Minggu (15/1/2023) malam WIB.
Duel Chelsea vs Crystal Palace dan Newcastle United vs Fulham digelar secara bersamaan.
Menjamu Crystal Palace di Stamford Bridge, Chelsea berhasil memetik kemenangan 1-0.
Gol kemenangan The Blues hadir lewat sundulan Kai Havertz pada menit ke-64 dengan memanfaatkan tendangan lambung Hakim Ziyech.
Hasil tersebut menjadi kemenangan pertama Chelsea setelah kalah beruntun dalam tiga laga terakhir.
Walau begitu, raihan tiga poin ini belum mampu memperbaiki posisi pasukan Graham Potter di klasemen sementara Liga Inggris.
Baca juga: Juventus tak Selevel dengan Napoli, Allegri Sebut Pantas Nangkring di Puncak Klasemen Liga Italia
Mereka masih tertahan di urutan ke-10 dengan raihan 28 poin.
Sementara itu, Newcastle United juga berhasil memetik kemenangan minimalis atas Fulham.
The Magpies menang 1-0 di St James Park berkat gol larut Alexander Isak pada menit ke-89.
Kemenangan ini membuat Newcastle menggusur Man United dari peringkat ketiga klasemen Liga Inggris.
Liga Italia
Liga Inggris
Final Piala Super Spanyol
Piala Super Spanyol
hasil bola tadi malam
Paulo Dybala
gavi
AS Roma
Barcelona
Klasemen Liga Inggris
Manchester United
Arsenal
Chelsea
| AC Milan Segera Ajukan Proposal Perpanjangan Kontrak untuk Rafael Leao |
|
|---|
| Fiorentina Resmi Pecat Stefano Pioli, Daniele Galloppa Jadi Pelatih Sementara |
|
|---|
| Reaksi Sarri dan Pisacane Usai Lazio vs Cagliari Berakhir 2-0 |
|
|---|
| Rapor Pemain Lazio Menumbangkan Cagliari 2-0 di Olimpico |
|
|---|
| Apiknya Penampilan Mike Maignan di Laga Kontra AS Roma Buat AC Milan Menyesal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/Gavi-merayakan-golnya-ke-gawang-Real-Madrid.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.