Ibu Kota Negara
Kepala OIKN Bambang Susantono Beber Pemindahan Ibu Kota Negara Dimulai Tahun 2024
Pembangunan kantor tersebut dimaksudkan untuk memudahkan berbagai pengurusan dalam rangka pembangunan IKN Nusantara.
Editor:
Budi Susilo
HO/Humas Setkab
Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantono, membeberkan, lembaga Otorita Ibu Kota Negara (IKN) sudah resmi memiliki kantor di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (6/2/2023).
"(Progres) On the track. Begini, kita targetnya enggak tahunan, kita targetnya adalah di semester dua 2024 sudah fungsional," kata Danis kepada wartawan di UC Hotel UGM, Jumat (27/1/2023).
Bila tak ada kendala berarti, maka pada semester dua tahun 2024, sudah ditargetkan bakal ada upacara 17 Agustus di IKN.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Akhirnya, Otorita IKN Punya Kantor di Balikpapan."
Halaman 2 dari 2
Tags
Kepresidenan
Bambang Susantono
Ibu Kota Negara
IKN Nusantara
Budi Susilo
Penajam Paser Utara
Kalimantan Timur
pemindahan ibu kota negara
TribunKaltim.co
Berita Terkait: #Ibu Kota Negara
Alasan Mendagri Usulkan Transfer ke Daerah Tidak Disamaratakan, Tito Singgung Perbedaan PAD |
![]() |
---|
Sensasi Cokelat Nusantara 2025 di Plaza Seremoni IKN, Perkuat Ekonomi Kreatif Berbasis Lokal |
![]() |
---|
Perpres IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028 Diteken Prabowo, Indikator dan Persiapannya, ASN Siap Pindah |
![]() |
---|
Perpres yang Tetapkan IKN sebagai Ibu Kota Politik 2028 Diteken Prabowo, Daftar Syaratnya |
![]() |
---|
Prabowo Pastikan IKN Nusantara Jadi Ibu Kota Politik pada 2028, Cek Perpres Nomor 79 Tahun 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.