Berita Nasional Terkini

Syarat Naik Pesawat Terbaru, Cek Aturan Penerbangan Domestik Maret 2023, Wajib Vaksin Booster Kedua

Simak informasi seputar syarat naik pesawat terbaru. Cek aturan penerbangan domestik Maret 2023. Calon penumpang masih wajib vaksin Booster.

TRIBUNKALTIM/NEVRIANTO HARDI PRASETYO
Ilustrasi Pesawat - Simak informasi seputar syarat naik pesawat terbaru. Cek aturan penerbangan domestik Maret 2023. Calon penumpang masih wajib vaksin Booster. 

TRIBUNKALTIM.CO - Simak informasi seputar syarat naik pesawat 2023 terkini.

Berikut informasi seputar syarat naik pesawat terbaru.

Cek aturan penerbangan domestik Maret 2023.

Diketahui calon penumpang pesawat masih wajib vaksin Booster.

Berikut syarat naik pesawat terbaru Maret 2023.

Cek jenis barang yang dilarang masuk bagasi pesawat.

Catat protokol kesehatan alias prokes naik pesawat usai PPKM dicabut.

Ya, penumpang pesawat wajib vaksin Booster kedua apabila ingin bebas PCR atau antigen.

Inilah penjelasan Angkasa Pura terkait syarat naik pesawat terbaru.

Selengkapnya ada dalam artikel ini.

Baca juga: Info Syarat Naik Pesawat Hari Ini, Cek Aturan Penerbangan Domestik Februari 2023 dan Prokes Terbaru

Jenis Barang Dilarang Masuk Bagasi Pesawat, Cek Apa Saja?

Lantas apakah vaksinasi Booster kedua akan menjadi Syarat Naik Pesawat yang baru?

Aturan naik pesawat dalam negeri pada SE Kemenhub Nomor 82 Tahun 2022

Mengacu pada SE tersebut, calon penumpang pesawat tidak wajib menunjukkan hasil negatif tes RT-PCR atau antigen saat hendak melakukan perjalanan dengan moda transportasi udara.

Sebagai gantinya, penumpang wajib telah mendapatkan vaksinasi booster sebagai syarat naik pesawat.

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved