Berita Kukar Terkini

Bupati Edi Damansyah Beber Efek Buruk Judi Online Bagi Warga di Kukar Kaltim

Bupati Kukar, Edi Damansyah membeberkan dampak buruk dari tindakan perjudian baik itu untuk judi online dan offline.

Penulis: Ilo | Editor: Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/MIFTAH AULIA
JUDI DI KUKAR - Bupati Kukar, Edi Damansyah membeberkan dampak buruk dari tindakan perjudian baik itu untuk judi online dan offline. Karena itu masyarakat di Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur harus mengindari aktivitas perjudian, Rabu (3/7/2024). 

Selain penindakan, Bupati Edi Damansyah juga menekankan pentingnya upaya preventif untuk mengantisipasi keterlibatan dalam perjudian.

Dia mengimbau tidak hanya kepada ASN di Kukar, tetapi juga kepada seluruh masyarakat Kukar, untuk menjauhi praktik perjudian yang dinilai tidak membawa manfaat positif bagi kehidupan.

Baca juga: Lebih dari 1.000 Anggota DPR dan DPRD Diduga Main Judi Online, PPATK sebut Transaksi Capai Rp 25 M

“Judi ini sulit untuk diidentifikasi, Karena orang ceritanya hanya pas menangnya saja.

Pastinya, kata Edi Damansyah, judi ini tidak ada baiknya, tidak ada bagusnya untuk kehidupan.

Ia juga mengajak generasi muda aktif perangi dan tak terlibat dalam judi online.

(TribunKaltim.co/Miftah Aulia)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved