Berita Nasional Terkini
Tokoh Gerindra Temui Habib Rizieq, Sebut Silaturahmi dan Punya Visi Sama untuk Bangun Indonesia
Dua tokoh Gerindra yaitu Sufmi Dasco Ahmad dan Habiburokhman mendatangi mantan Ketua Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab pada Minggu (4/8/2024).
Zulhas Bocorkan 3 Nama
residen Terpilih Prabowo Subianto belum mengumumkan komposisi kabinet pemerintahannya ke depan.
Meski demikian, Ketua Umum Partai Amanat Nasional atau PAN, Zulkifli Hasan sudah membocorkan beberapa nama yang akan masuk kabinet Prabowo-Gibran.
Zulhas menyebut setidaknya 3 nama yang bisa dipastikan menjadi Menteri di kabinet Prabowo-Gibran.
Dari 3 nama tersebut, 2 diantaranya adalah Menteri di kabinet Presiden Jokowi saat ini.
Secara gamblang, Zulkifli Hasan menyebut dirinya bersama Erick Thohir dan Sufmi Dasco akan menjabat sebagai menteri di era Prabowo.
Diketahui, Zulkifli Hasan saat ini menjabat sebagai Menteri Perdagangan.
Sementara, Erick Thohir menjabat sebagai Menteri BUMN.
Baca juga: Ridwan Kamil Bisa Kalahkan Anies Baswedan Jika Ahok tak Maju di Pilkada Jakarta 2024, Survei Terbaru
Salah satu alasan nama-nama yang disebut akan menjadi menteri adalah karena kedekatan emosional dengan Presiden terpilih. (*)
Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul VIDEO Habib Rizieq Kasih Sederet Pesan untuk Prabowo-Gibran Sebelum Dilantik
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Temui Rizieq Shihab, Gerindra: Kami Punya Visi yang Sama untuk Bangun Indonesia", Klik untuk baca: https://nasional.kompas.com/read/2024/08/05/15560101/temui-rizieq-shihab-gerindra-kami-punya-visi-yang-sama-untuk-bangun.
Ikuti berita populer lainnya di Google News Tribun Kaltim
Ikuti berita populer lainnya di saluran WhatsApp Tribun Kaltim
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.