Berita Kaltim Terkini
Membenahi Persoalan Sampah di Kaltim, DLH Berkaca pada Pengolahan ala IKN Nusantara
Membenahi persoalan sampah di Kaltim, DLH berkaca pada pengolahan sampah ala IKN Nusantara.
Editor:
Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/SYAIFULLAH IBRAHIM
PENGELOLAAN SAMPAH - Sampah yang akan dikelola di Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Desa Janju, Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, Rabu (16/4/2025).
Dengan menjadikan TPST 1 IKN sebagai salah satu model, Provinsi Kaltim menunjukkan komitmennya untuk mengadopsi praktik terbaik dalam pengelolaan sampah, demi lingkungan yang lebih bersih dan berkelanjutan di masa depan.
Selain TPST 1 IKN, kunjungan juga dilakukan ke Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) Manggar di Balikpapan dan Pusat Daur Ulang Sampah Fasilitas Pengolahan Antara (Intermediate Treatment Facility/ITF) Daksa.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "TPST 1 IKN Jadi Acuan Pengelolaan Sampah Regional."
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Kaltim Terkini
Ditlantas Polda Kaltim Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Yaumiddin Km 24 Balikpapan Utara |
![]() |
---|
DP3A Kaltim Dorong Guru BK Jadi Garda Terdepan Cegah Kekerasan Anak di Sekolah |
![]() |
---|
Program Komponen Cadangan Transmigran di Kaltim Terkendala Usia Peserta |
![]() |
---|
9 Pengadilan Agama dan 1 PTA di Kalimantan Timur, Ini Daerah yang Sudah Terjangkau |
![]() |
---|
Disnakertrans Kaltim Usul Naikkan Retribusi Tenaga Kerja Asing untuk Dongkrak PAD |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.