Berita Kaltim Terkini

40 Tim Ikuti Liga Maritim, Dorong Prestasi Futsal Samarinda hingga ke Kancah Nasional

Minat dan semangat tinggi pada cabang olahraga Futsal menggerakkan Asosiasi Futsal Kota Samarinda

Penulis: Nevrianto | Editor: Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/NEVRIANTO
FUTSAL LIGA MARITIM - Ketua Asosiasi Kota(Askot) Futsal Samarinda, Kapten Rida menendang bola membuka Liga Maritim di Gelanggang Olah Raga (GOR) Kadrie Oening Sempaja Samarinda, Kalimantan Timur, Senin (20/10/2025). Liga Maritim bergulir 20-26 Oktober diikuti 16 tim instansi Maritim, dan 24 tim pelajar di Samarinda.(TribunKaltim.co/Nevrianto Hardi Prasetyo) 

"Saya minta sportifitas junjung tinggi. Saya mohon maaf kepala (KSOP) SAMARINDA anding di Balikpapan jam 5 sore tak sempat membuka Liga Maritim. Terima kasih memberikan dukungan fisik dan finansial pada PT Bayan dan sejumlah pendukung," jelasnya

Rida melanjutkan untuk pertandingan berlangsung hingga 26 Oktober diikuti 16 tim dari Instansi lingkungan Maritim di Kaltim kemudian tim pelajar dari 24 sekolah.

Pemain dari KSOP Samarinda, Hafiz sangat menyambut Positif Liga Maritim. Dari pelajar maupun lingkungan instansi ikut bertanding di kejuaraan Futsal lagi dan itu seru.

"Senang dengan adanya kejuaraan futsal bergulir di Kota Samarinda," ujarnya. (*)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved