Kunjungan Presiden Jokowi ke Kaltim
70 Tahun Merdeka, Baru Pertama Kali PPU Dikunjungi Presiden
"Setelah 70 tahun merdeka baru kali ini seorang presiden datang di Penajam," akunya.
Penulis: Samir |
Laporan wartawan TribunKaltim.co, Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO, PENAJAM - Kedatangan Presiden Joko Widodo dalam groundbreaking pembangunan kereta api borneo di pelabuhan benuo taka, Kawasan Industri Buluminung (KIB) menjadi sejarah bagi kabupaten Penajam Paser Utara (PPU).
Ketua Tim Sukses pemekaran Penajam menjadi Kabupaten, Harimuddin Rasyid mengatakan, sangat berterima kasih kepada pemerintah karena presiden bisa datang ke Penajam.
(Baca juga: DKPP Siapkan WC Mobile)
"Setelah 70 tahun merdeka baru kali ini seorang presiden datang di Penajam," akunya.
Ia menyatakan, adanya industri masuk di PPU maka akan menambah Pendapatan Asli Daerah (PAD).
Pada awal terbentuk, PAD Kabupaten PPU hanya Rp 2 miliar dan sekarang sudah Rp 40 miliar lebih. (*)
***
Follow @tribunkaltim Tonton Video Youtube TribunKaltim
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/ppu_harimuddin-rasyid_20151119_113439.jpg)
