Menang di Mahkamah Partai, Posisi Ketua DPRD Samarinda Tetap Dipegang Alphad

Saat polemik itu, posisi Alphad sebagai Ketua DPRD Samarinda diusulkan diganti oleh Jafar Abdul Gaffar, yang merupakan Ketua DPD Golkar Samarinda.

Penulis: Rafan Dwinanto | Editor: Amalia Husnul A
DOK/Tribun Kaltim.co
Alphad Syarif dan Jaffar Abdul Gaffar 

Saat polemik itu, posisi Alphad sebagai Ketua DPRD Samarinda diusulkan diganti oleh Jafar Abdul Gaffar, yang merupakan Ketua DPD Golkar Samarinda.

Baca: Bermain Full Time saat Lawan Persib, Marlon Da Silva 100 Persen Siap Cetak Gol Lagi

Baca: Wuah. . . Jelang Kedatangan Presiden Jokowi, Ibu Kota Provinsi di Perbatasan Terancam Banjir

Baca: VIDEO - Sebut Bandara Tujuan Sudah Tutup, Penumpang Emosi hingga Bajak Pesawat Lion Air

"Tentu saya berterimakasih kepada Mahkamah Partai Golkar yang memberikan keputusan yang tepat dan adil,” kata Alphad, saat dikonfirmasi Rabu (4/10/2017).

Dengan terbitnya putusan tersebut, Alphad mengaku, saat ini dirinya tinggal berkonsentrasi menjalankan amanah rakyat dan mengawal pembangunan.

“Artinya, fokus saya sekarang hanya satu, yakni bekerja untuk masyarakat Samarinda,” tuturnya.  (*)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved