Djarot Saiful Hidayat Tak Akan Hadiri Pelantikan Gubernur Jakarta, Ini Penyebabnya

Tapi Sekretaris Daerah DKI, Saefullah yang kini juga menjabat Plh Gubernur DKI menunjukkan kekhawatiran

Djarot Saiful Hidayat 

Makanya saat Sertijab di Balai Kota DKI, Djarot memang tak perlu lagi datang.

Baca: Tingkatkan Popularitas Jelang Pilgub, Pejabat Kaltim Ramai-ramai Gunakan Media Sosial

Sebab jabatan sudah diserahkan ke Saefullah lewat surat keputusan resmi.

Jadi, kuat dugaan Djarot tak akan menghadiri sertijab gubernur dengan Anies Baswedan karena masalah ini.

Dia tak lagi menjadi gubernur karena itu, kalau pun ia hadir hanya sekadar menjadi penonton.

Hal ini karena sertijab akan dilakukan oleh Saefullah sebagai Pelaksana Harian Gubernur DKI Jakarta dengan Anies Baswedansebagai gubernur baru. (Wartakota/Theo Yonathan Simon Laturiuw)

Berita ini telah diterbitkan oleh Warta Kota dengan judul "Terjawab Sudah, Ternyata Ini Penyebab Djarot Tak Hadiri Sertijab Gubernur DKI"

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved