Viral di Medsos
Banjir Melanda, Keluarga Mendiang Ini Terpaksa Angkut Peti Mati Pakai Perahu
Karena banjir menggenangi di sebagian besar wilayah, hal tersebut membuat sebuah keluarga terpaksa mengantarkan
Keluarga Mendiang Lim Ah Gao (89) diketahui meninggal akibat bencana alam tersebut.
Karena jalanan tergenang air, maka salah satu transportasi untuk mengantarkan jenazah ke tempat peristirahatan terakhir hanya menggunakan perahu.
Baca: Nia Dinata Keluhkan Banjir Jakarta, Begini Jawaban Menohok Rachel Maryam!
Sebuah rekaman proses transportasi peti mayat tersebut tersebar viral di media sosial.
Beruntung peti tersebut berhasil tiba di pemakaman dengan aman.
Tentu saja kejadian seperti ini menjadi cobaan yang sangat luar biasa beratnya, semoga keluarga mendiang diberikan ketabahan.
Baca: Prabowo di Luar Negeri, Fadli Zon Ada Agenda Lain, Minta Maaf Tak Hadiri Pernikahan Kahiyang
(TribunKaltim.co/Kay)
Halaman 2 dari 2