Mengaku Kecewa dengan Luna Maya, Reino Barack : Saya Pikir, Saya Adalah Pasangan yang Baik untuk Dia
Reino Barack merasa dikecewakan oleh Luna Maya setelah lima tahun menjalin kasih.
"Menurut saya. Itu kan comment egosentrik, comment egois ya," ungkap Reino.
Curahan Hati Luna Maya di Instagram
Sebelumnya Luna Maya mengisyaratkan putus dari Reino lewat postingan di Instagram.
Baru-baru ini Luna Maya kembali mencurahkan isi hatinya di media sosial.
Ia mengunggah foto halaman buku berisi kata-kata puitis.
"Dia berkata. 'Maafkan aku, aku bukanlah orang yang mudah untuk diinginkan'. "
"Aku melihatnya, terkejut. 'Siapa yang bilang aku ingin yang mudah."
"Aku tidak mendambakan yang mudah. Aku mendamba yang super sulit'," tulis puisi yang dikutip Luna.
Puisi yang dikutip Luna merupakan karya Rupi Kaur.
Kupi Kaur merupakan seorang penyair feminis asal Kanada.
Puisi yang dikutip Luna diabmbil dari buku kumpulan puisi karya Rupi berjudul 'Milk and Honey.'
Luna tampanya sangat mendalami puisi karya Rupi tersebut.
Tak ungkap untuk siapa kutipan puisi itu ditujukan untuk siapa.
(Tribunstyle.com/Verlandy Donny Fermansah)
Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul Reino Barack Kecewa dengan Luna Maya, 'Saya Pikir Sudah Jadi Pasangan Baik Buat Dia Ternyata Tidak!', http://style.tribunnews.com/2018/09/17/reino-barack-kecewa-dengan-luna-maya-saya-pikir-sudah-jadi-pasangan-baik-buat-dia-ternyata-tidak?page=all.