4 Olahraga yang Dilakukan Ashraf Sinclair Sebelum Meninggal & Kata Keluarga Soal Kronologi Kematian

Kematian suami BCL Ashraf Sinclair ini mengejutkan banyak pihak karena selama ini, artis berusia 40 tahun tersebut tidak pernah terdengar sakit.

Editor: Doan Pardede
@ashrafsinclair
ASHRAF SINCLAIR MENINGGAL - Ashraf Sinclair olahraga angkat beban atau nge-gym. 

• Dikenal Pasangan yang Romantis, Berikut Momen Manis Ashraf Sinclair dan Bunga Citra Lestari

• Ashraf Sinclair suami Bunga Citra Lestari Meninggal Dunia, Kisah Cinta BCL Berawal dari Salah Nama

ASHRAF SINCLAIR MENINGGAL - Ashraf Sinclair menyukai olahraga golf.
ASHRAF SINCLAIR MENINGGAL - Ashraf Sinclair menyukai olahraga golf. (@ashrafsinclair)

2. Scuba Diving atau Menyelam

Ashraf Sinclair termasuk artis yang menyukai olahraga menyelam atau scuba diving.

Sejumlah daerah yang memiliki spot bagus untuk olahraga menyelam, ia datangi.

Salah satu spot tersebut adalah di kawasan Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur.

ASHRAF SINCLAIR MENINGGAL - Ashraf Sinclair menyukai olahraga menyelam (diving).
ASHRAF SINCLAIR MENINGGAL - Ashraf Sinclair menyukai olahraga menyelam (diving). (@Sinclair)

• Innalillahi, Ashraf Sinclair suami Bunga Citra Lestari Meninggal Dunia, Serangan Jantung?

• BCL Duduk Bersimpuh di Dekat Jenazah Ashraf Sinclair, Air Matanya Meleleh Saat Disalami Pelayat

3.olahraga beladiri

Sebuah video menunjukkan, Ashraf Sinclair termasuk memiliki kemampuan bela diri.

Dia melakukan tendangan memutar di dekat kolam renang.

Kaki kanannya langsung mengenai tutup botol minuman dan tutup botol itu berputar hingga terbuka.

Saksi tendangan tersebut menunjukkan, Ashraf Sinclair memiliki kemampuan olahraga bela diri yang bagus.

4. Angkat Beban

Warga negara Malaysia ini termasuk menyukai olahraga beban.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved