Diajarkan Rasulullah SAW, Inilah Bacaan Doa Sebelum Tidur Lengkap Beserta Latin dan Terjemahannya

Diajarkan Rasulullah SAW, Inilah bacaan doa sebelum tidur lengkap beserta latin dan terjemahannya

Editor: Nur Pratama
SHUTTERSTOCK
Ilustrasi Anak tidur 

TRIBUNKALTIM.CO - Diajarkan Rasulullah SAW, Inilah bacaan doa sebelum tidur lengkap beserta latin dan terjemahannya

Sahabat muslim, Islam telah mengajarkan banyak hal.

Bukan saja tentang aturan atau hukum tetapi juga tentang berbagai hal yang dikerjakan hamba-Nya.

Termasuk hal-hal kecil, seperti membaca doa sebelum dan setelah mengerjakan sesuatu.

Salah satu hal kecil yang diajarkan yaitu juga membaca doa sebelum tidur.

Hal ini sebagaimana diajarkan Rasulullah SAW bagian dari adab ketika hendak tidur.

Membaca doa sebelum tidur agar terhindar dari gangguan makhluk hidup berbahaya dan godaan setan.

Lagi Asyik Belanja Baju Lebaran, Ribuan Pengunjung Akhirnya Berhamburan, Dibubarkan Paksa Petugas

Satu Desa di Jawa Timur jadi Kluster Baru Virus Corona, Gara-gara Warga Nekat Lakukan Hal Ini

Waspadai Wabah Locust-19 Lebih Dahsyat dari Covid-19, Sudah Masuk Afrika, 30 Juta Jiwa Terancam Ini

Masih Ada Waktu 3 Hari Promo Superindo Periode 18-21 Mei 2020, Minyak Goreng Super Murah

Berikut ini runutan bacaan doa sebelum tidur yang dipanjatkan, dikutip dari rumaysho.com.

1. Membaca Surat Al Fatihah

Kandungan Al Fatihah memiliki arti dan makna luas.

Al Fatihah merupakan Ummul Quran selalu menjadi pembuka dalam setiap doa.

Al Fatihah merupakan surat As Safiyah yang berarti penyembuhan dan keselamatan.

Termasuk di dalamnya memohon pertolongan dan memohon perlindungan hanya kepada Allah SWT.

2. Muawwidzataini

Setelah membaca al fatihah, berikutnya adalah membaca surat Muawwidzataini.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved