Berita Nasional Terkini
Ridwan Kamil Bongkar Tak Ada IKN di Indonesia yang Dibangun dari Nol Kecuali Kaltim
Ridwan Kamil bongkar tak ada IKN di Indonesia yang dibangun dari nol kecuali Kaltim
Penulis: Rafan Arif Dwinanto |
Kebanyakan desain yang ada saat ini adalah menyertakan pusat pemerintahan kepada eksisting sebuah kota,” tambahnya.
Seperti diketahui, pemerintah Indonesia telah memutuskan untuk memindahkan IKN dari Jakarta ke Kabupaten Penajam Paser Utara di Kalimantan Timur.
Langkah awal pemindahan IKN sudah mulai dirintis sejak tahun lalu dan diharapkan seluruh prosesnya akan selesai pada tahun 2045 mendatang.
Sebagai catatan, Pemerintah bersama DPR RI sudah mengesahkan UU IKN.
Dalam waktu dekat, Jokowi juga akan menunjuk Kepala Otorita IKN. (*)