Berita Nasional Terkini

Prabowo-Muhaimin Pasangan Paling Ideal Pimpin Indonesia dalam Versi PKB

Prabowo Subianto dan Muhaimin Iskandar dinilai sebagai pasangan yang paling ideal untuk memimpin Republik Indonesia

Editor: Budi Susilo
Tribunkaltim.co/HO PKB Tv
Partai Kebangkitan Bangsa atau PKB. Prabowo Subianto dan Muhaimin Iskandar dinilai sebagai pasangan yang paling ideal untuk memimpin Republik Indonesia. Penilaian itu menurut versi dari Partai Kebangkitan Bangsa atau PKB. 

Sementara, pasangan lain yakni Prabowo Subianto-Muhaimin Iskandar. Sudah pasti pasangan ini diusung Gerindra dan PKB.

Basis nasionalis-Islam, militer-sipil, jadi nilai lebih bila keduanya jadi berkongsi.

Nama lainnya datang dari KIB. 3 partai yang telah berikrar bersama senasib seperjuangan, Golkar, PAN, dan PPP diprediksi mengusung Airlangga Hartarto sebagai calon presiden. Soal siapa pasangannya, kuat dugaan diisi oleh bos BUMN, Erick Thohir.

Terakhir adalah pasangan Anies-AHY.

Duet ini tinggal diusung oleh Nasdem, Partai Demokrat, dan PKS. Apalagi SBY dan Surya Paloh sudah mulai proses penjajakan, sementara PKS dan Partai Demokrat punya sejarah manis menikmati 2 periode kekuasaan

Join Grup Telegram Tribun Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/tribunkaltimcoupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul PKB Sebut Pasangan Prabowo-Muhaimin Paling Ideal untuk Indonesia

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved