Video Viral
Keterangan Bharada E Soal Wanita Misterius di Rumah Ferdy Sambo Dibantah Pengacara
Keterangan Bharada E soal wanita misterius di rumah Ferdy Sambo dibantah pengacara
Penulis: Rafan Arif Dwinanto | Editor: Sandrio
"Ada kejadian Yang Mulia. Jadi saya lagi di rumah, Mathius juga di rumah, almarhum (Brigadir J) datang turun dari lantai dua bawa senjata langsung taruh di dalam mobil," katanya dalam persidangan dikutip dari Wartakotalive.com.
Kemudian, Putri memanggil Mathius dan Richard Eliezer untuk ikut pergi bersama. Putri meminta Mathius ikut di mobilnya bersama Brigadir J. Sementara Richard diminta ikut dengan mengendari mobil sendiri.
“Ibu bilang, 'Dek Mathius nanti di mobil ibu ya, Dek Richard sendiri ya di mobil belakang',” ujar Bharada E menirukan perintah Putri Candrawathi. (*)