Breaking News

Aplikasi

Inilah Cara Mudah Membuat Daftar Point WhatsApp dengan Rapih, Berikut Penjelasannya

Terdapat cara mudah membuat daftar point WhatsApp dengan rapih, berikut penjelasannya

Penulis: Tribun Kaltim | Editor: Anggi Firgianti Pratiwi
Kompas.com
Aplikasi WhatsApp. Inilah Cara Mudah Membuat Daftar Point WhatsApp dengan Rapih, Berikut Penjelasannya 

TRIBUNKALTIM.CO - Terdapat cara mudah membuat daftar point WhatsApp dengan rapih, berikut penjelasannya

Ketika Anda mengirim pesan panjang atau daftar informasi di WhatsApp, menggunakan format poin bisa membantu agar pesan terlihat lebih rapi.

 Format ini sangat bermanfaat untuk berbagai kebutuhan, mulai dari membagikan instruksi, daftar belanja, hingga pembagian tugas.

WhatsApp sendiri telah menyediakan fitur daftar berpoin sejak awal 2024.

Fitur ini memungkinkan pengguna untuk membuat daftar tugas, instruksi, atau poin-poin penting lainnya dalam chat.

Dengan fitur ini, pesan Anda akan terlihat lebih profesional dan mudah dipahami, tanpa harus menggunakan trik manual. 

Inilah Cara buat daftar berpoin dengan mudah

  1. Pertama buka chat di WhatsApp tempat Anda ingin membuat daftar berpoin.

2. Kedua ketik tanda "-" (strip) diikuti dengan satu spasi. 

3. Kemudian lanjutkan dengan menulis poin yang ingin disampaikan. 

4. Tekan Enter untuk menambahkan baris baru dengan poin berikutnya.

Kompas.com

 

 

 

 

 

Berikut Cara membuat tulisan unik di WhatsApp

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved