Imlek 2025

Hari Raya Imlek 2025 Jatuh Tanggal 29 Januari, Cek Kumpulan Ucapan dan Gong Xi Fa Cai Artinya Apa

Hari raya Imlek 2025 jatuh pada tanggal 29 Januari tahun ini, cek kumpulan ucapan dan Gong Xi Fa Cai artinya apa.

Editor: Doan Pardede
Tribunpontianak.co.id
HARI IMLEK 2025 - Hari raya Imlek 2025 jatuh pada tanggal 29 Januari tahun ini, cek kumpulan ucapan dan Gong Xi Fa Cai artinya apa. 

TRIBUNKALTIM.CO - Hari raya Imlek 2025 jatuh pada tanggal 29 Januari tahun ini, cek kumpulan ucapan dan Gong Xi Fa Cai artinya apa.

Ulasan seputar Gong Xi Fa Cai artinya apa kerap dicari di dunia maya di saat perayaan Imlek, termasuk di Hari raya Imlek 2025.

Sebagian orang mengira Gong Xi Fa Cai memiliki arti Selamat Tahun Baru Imlek.

Namun, arti Gong Xi Fa Cai yang sebenarnya bukanlah itu.

Baca juga: 90 Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2025 Keren dan Unik Pakai Bahasa Gen Z dan Milenial

Ucapan "Gong Xi Fa Cai" terdiri dari dua bagian:

Gong Xi (恭喜): Berarti "selamat" atau "ucapan selamat". 

Ini adalah bentuk penghormatan untuk mengungkapkan kebahagiaan atas pencapaian atau keberuntungan seseorang.

Fa Cai (发财): Berarti "kaya" atau "berlimpah rezeki". Kata ini mencerminkan harapan akan kemakmuran finansial dan kesejahteraan.

Secara keseluruhan, "Gong Xi Fa Cai" dapat diterjemahkan menjadi "Selamat dan semoga makmur" atau "Selamat memperoleh kekayaan".

Selain Gong Xi Fa Cai, berikut beberapa ucapan yang populer kita dengar seperti dilansir Tribunnews.com di artikel berjudul Arti Gong Xi Fa Cai saat Perayaan Imlek, Apakah Berarti Selamat Tahun Baru Imlek? Ini Penjelasannya:

1. Xin Nian Kuai Le

Ucapan Xin Nian Kuai Le memiliki arti selamat tahun baru atau kebahagian tahun baru.

Sedangkan dalam Bahasa Kanton biasa disebut Sun Nin Fai Lok.

Kalimat ini biasanya digunakan untuk mengucapkan selamat tahun baru dengan cara formal atau resmi.  

lihat fotoIMLEK 2025 - Ilustrasi. Sebagian orang mengira Gong Xi Fa Cai memiliki arti Selamat Tahun Baru Imlek. Namun, arti Gong Xi Fa Cai yang sebenarnya bukanlah itu.
HARI IMLEK 2025 - Ilustrasi. Hari raya Imlek 2025 jatuh pada tanggal 29 Januari tahun ini, cek kumpulan ucapan dan Gong Xi Fa Cai artinya apa, 

2. Kiong Hi

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved