Belajar dari Rumah TVRI

Jawaban TVRI Kelas 1-3 SD Belajar Dari Rumah Rabu 28 Oktober 2020, Memperingati Sumpah Pemuda

Kali ini siswa kelas 1-3 SD bakal mendapatkan materi Memperingati Sumpah Pemuda

TVRI
Jawaban TVRI Kelas 1-3 SD Belajar Dari Rumah Rabu 28 Oktober 2020 

TRIBUNKALTIM.CO -  Progran tayangan Belajar dari Rumah hadir di layar kaca TVRI Rabu 28 Oktober 2020.

Kali ini siswa kelas 1-3 SD bakal mendapatkan materi Memperingati Sumpah Pemuda

Di akhir tayangan bakal ada sejumlah pertanyaan yang diberikan kepada para siswa. 

Tetap semangat belajar di rumah ya untuk hari Rabu 28 Oktober 2020.

Adapun materi yang dibahas untuk siswa SD Kelas 1, 2 dan 3 adalah tentang Memperingati Sumpah Pemuda yang tayang di TVRI pukul 08.30 - 09.00 WIB

Kompetensi Literasi yang ingin dicapai adalah Menyimak informasi dalam teks lisan sederhana, menggunakan konteks kosa kata yang familiar terkait dengan pengalaman sehari-hari, mengekspresikan pandangan dan opini.

Baca juga: Maulid Nabi Muhammad SAW, Kumpulan Bacaan Sholawat Nabi, Perbanyak Amalkan di Rabiul Awal 1442 H

Baca juga: Paul Pogba Murka Disebut Keluar dari Timnas Gara-gara Pernyataan Presiden Prancis Emmanuel Macron

Baca juga: Cuti Bersama Oktober 2020, Libur Panjang Bulan Ini, Pemerintah Imbau Masyarakat Tak Pulang Kampung

Baca juga: Siapa Sarah Menzel? Blasteran Jerman Pacar Azriel Hermansyah yang Tuai Sorotan, Restu Anang-Ashanty?

Belajar dari rumah kini memasuki pekan ke - 29 di masa pandemi Covid-19

Tetap belajar dari rumah, jaga jarak, rajin cuci tangan, dan pakai masker agar kita mencegah penyebaran COVID-19.

Berikut tayangan materinya:

Video 1 (untuk soal 1)

Video 2 (untuk soal 2 & 3)

Berikut adalah pembahasan soal dan jawabannya:

Soal

1. Tuliskan minimal 4 hal mengenai jenis keragaman masyarakat di sekitarmu!

2. Pernahkah kamu ke museum? Jelaskan apa manfaat yang bisa kita peroleh dengan berkunjung ke museum!

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved