Kumamoto Masters 2025

Jadwal Badminton Kumamoto Masters 2025 Hari Ini, Alwi Farhan Lawan Penakluk Jonatan Christie, Live

Berikut jadwal badminton Kumamoto Masters 2025 hari ini, Kamis (13/11/2025). Alwi Farhan lawan penakluk Jonatan Christie. Live TV dan score

Editor: Amalia Husnul A
Instagram badminton.ina
KUMAMOTO MASTERS 2025 - Alwi Farhan yang akan bermain di babak 16 besar Kumamoto Masters 2025 hari ini, Kamis (13/11/2025). Simak jadwal badminton Kumamoto Masters 2025 hari ini beserta link live TV dan scorenya. (Instagram badminton.ina) 

Secara ranking Dhinda kembali berada di bawah lawannya, Asuka yang menempati peringkat ke-71 dunia.

Namun, semangat pantang menyerah Dhinda diharapkan mengulang hasil pada Korea Masters 2025 dengan mencapai semifinal.

Satu-satunya wakil putra Indonesia yang tersisa adalah Alwi Farhan akan menghadapi Wang Tzu Wei (Taiwan).

Alwi melangkah ke babak kedua setekah menundukkan Takuma Obayashi (Jepang) 21-15, 21-10

"Kemenangan yang menjadi modal untuk pertandingan besok di 16 besar.

Masih ada beberapa PR yang harus diperbaiki tapi hari ini saya bisa memegang kendali permainan terutama dari setengah ke depan," ucap lwi.

"Sebelas pertama di gim pertama memang masih cukup sulit, saya terlambat startnya tapi setelah interval saya bisa menemukan strategi yang pas."

"Selalu menyenangkan bermain di Jepang, negaranya bagus, makanannya enak dan atmosfer penonton sangat antusias."

Wang bukan lawan yang mudah karena pernah mengalahkan sejumlah unggulan termasuk senior Alwi, Jonatan Christie pada French Open 2024.

Jadwal badminton Kumamoto Masters 2025 hari ini, wakil Indonesia:

Court 1

07.50 WIB* - WD : Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto (3/Jepang)

10.20 WIB - MS : Alwi Farhan (8) Vs Wang Tzu Wei (Taiwan)

Court 2

09.30 WIB - WS : Ni Kadek Dhinda Amartya Pratiwi Vs Asuka Takahashi (Jepang)

Court 4

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved