Berita Kukar Terkini
Polisi Bongkar Tambang Emas Ilegal di Tabang, Kukar, Nasib Koordinator Lapangan dan Pekerja
Polisi dari Polsek Tabang membongkar aktivitas tambang ilegal di Desa Sidomulyo, Kecamatan Tabang, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar).
Penulis: Patrick Vallery Sianturi | Editor: Amalia Husnul A
HO/POLSEK TABANG
TAMBANG EMAS ILEGAL - Unit excavator merk Sany 215y warna kuning yang digunakan dalam aktivitas tambang emas ilegal di Desa Sidomulyo, Kecamatan Tabang, Kutai Kartanegara (Kukar), Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Polsek Tabang membongkar aktivitas tambang ilegal di Desa Sidomulyo, Kecamatan Tabang, Kabupaten Kukar. Nasib pekerja dan koordinator lapangan. (HO/POLSEK TABANG)
Ibu kota Kecamatan Tabang berada di Desa Sidomulyo.
Kecamatan Tabang terdiri dari 19 desa, termasuk Muara Belinau, Gunung Sari, dan Tukung Ritan.
Sungai Belayan menjadi jalur utama yang menghubungkan desa-desa di kawasan ini, dan wilayahnya juga dikelilingi oleh pegunungan seperti Gunung Babi dan Gunung Mendam.
Baca juga: Polsek Tabang Amankan Buruh Sawit di Kukar Lakukan Tindak Asusila Anak Kandung dan Keponakan
(TribunKaltim.co/Patrick Vallery Sianipar)
Ikuti berita populer lainnya di saluran berikut: Channel WA, Facebook, X (Twitter), YouTube, Threads, Telegram
Baca Juga
| Nasib 8 Penambang Emas Ilegal di Banyumas, Sikap Keluarga dan Kondisi Terkini di Lubang Tambang |
|
|---|
| Pemilik Tambang Emas Ilegal di Bulungan Briptu Hasbudi Dituntut 3 Tahun Penjara dan Denda Rp 2 M |
|
|---|
| Kapolda Kaltara Janji Tindak Tegas Judi Online dan Tambang Emas Ilegal |
|
|---|
| Fakta-fakta Briptu Hasbudi Pemilik Tambang Emas Ilegal di Kaltara, Daftar Aset Capai Puluhan Miliar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20250905_Polsek-Tabang-membongkar-aktivitas-tambang-emas-ilegal-di-Desa-Sidomulyo.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.