Dimas Kanjeng Ditangkap
Dua Foto Besar yang Dipajang di Depan Yayasan Padepokan Dimas Kanjeng Samarinda Dilepas
Akses jalan menuju majelis taklim tersebut tidak susah, bahkan lokasinya masih termasuk dalam kawasan tengah kota.
Penulis: Christoper Desmawangga |
"Bukan warga sini pengikutnya, kalau sedang pengajian bisa sampai tengah malam dengan menggunakan pengeras suara. Yang datang ke majelis taklim itu ada yang gunakan motor hingga mobil," ungkapnya.
"Dimas Kanjeng Taat Pribadi sendiri terakhir kali datang ke Samarinda ke majelis taklim itu pada tanggal 8 November tahun lalu, sekaligus pengukuhan pengurus majelis taklim itu, saya pernah diberikan surat pemberitahuan tentang kedatangan Dimas Kanjeng," tambahnya. (*)
***
Baca berita unik, menarik, eksklusif dan lengkap di Harian Pagi TRIBUN KALTIM
Perbarui informasi terkini, klik www.TribunKaltim.co
Dan bergabunglah dengan medsos:
Join BBM Channel - PIN BBM C003408F9, Like fan page Facebook TribunKaltim.co, follow Twitter @tribunkaltim serta tonton video streaming Youtube TribunKaltim
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/yayasan-padepokan-dimas-kanjeng-ypdk-samarinda_20161005_131750.jpg)