Breaking News

Kisruh Partai Demokrat

Klaim Sama-Sama Berhak Gunakan Lambang & Simbol Demokrat, Kubu Moeldoko Sebut Pertarungan Babak Awal

Klaim sama-sama berhak gunakan lambang & simbol Partai Demokrat, kubu Moeldoko sebut pertarungan baru babak awal

Penulis: Rafan Arif Dwinanto | Editor: Rita Noor Shobah
Tribunnews.com
Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan KSP, Moeldoko 

Moeldoko terpilih menjadi ketua umum Partai Demokrat versi KLB.

"Barangkali Pak Moeldoko belingsatan akhirnya keluar dari kandang," ujar Yasonna.

"Mungkin saja karena dituduh-tuduh begitu."

Yasonna Laoly lantas membongkar fakta lain dalam permasalahan ini.

Ternyata, Menteri Koordinator Maritim dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan pun pernah didatangi sejumlah politisi Partai Demokrat.

"Pak Luhut juga pernah didatangi resmi oleh beberapa pengurus Demokrat."

"Kalau saya sama sekali enggak ada yang datang, baik dari kubu yang protes KLB ini maupun Pak Moeldoko sendiri," tukasnya.

Baca juga: KLB Demokrat Deli Serdang Cacat Hukum, Ketua DPC Tarakan Herman Hamid Sebut AHY Harga Mati

(*)

Berita tentang Moeldoko

Berita tentang AHY

Berita tentang Partai Demokrat

Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved