IKN Nusantara

Bukan 2 Jam, Balikpapan-IKN Nusantara Hanya 30 Menit, Jokowi Tinjau Pembangunan Tol

Bukan 2 jam, Balikpapan - IKN Nusantara hanya 30 menit, Jokowi tinjau pembangunan jalan tol

Penulis: Rafan Arif Dwinanto | Editor: Sandrio

Lahan yang terbuka dan tidak tersentuh konstruksi lagi harus segera ditanami kembali," ucap Basuki.

Sementara itu, Direktur Jenderal Bina Marga Kementerian PUPR Hedy Rahadian menjelaskan, untuk kelanjutan pembangunan jalan Tol IKN yakni seksi 1, seksi 5B dan seksi 6 akan dilakukan lelang pekerjaan pada tahun ini.

"Kita harapkan selesai juga di 2024, untuk seksi 2 adalah bagian dari Tol Balsam.

Untuk di seksi 4 disiapkan pembangunan terowongan bawah laut (immersed tunnel) untuk menjaga lingkungan.

Terowongan itu akan dibuat pracetak di luar dan tinggal instalasi saja sehingga waktu konstruksi di lokasinya akan minimum.

Di seksi 4 juga disediakan dua lintasan untuk satwa, jadi ada semacam terowongan pendek," katanya. (*)

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved