Berita Nasional Terkini
Akhirnya Menteri PUPR Jawab Isu Mundur dari Kabinet Jokowi, Basuki Hadimuljono Pegang KTA PDIP
Akhirnya Menteri PUPR jawab isu mundur dari Kabinet Jokowi, Basuki Hadimuljono pegang KTA PDIP
"Belum ketemu saya. (Terakhir bertemu) ulang tahun beliau dulu," pungkasnya.
Baca juga: Masyarakat bisa Awasi Pilpres 2024, Cara Upload Hasil Penghitungan Suara TPS di kawalpemilu.org
Alasan Megawati Tak Tarik Menteri
Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri akhirnya buka-bukaan soal kondisi politik terkini.
Termasuk isu mundurnya Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Diketahui, sebelumnya cawapres yang diusung PDIP, Mahfud MD mundur dari jabatan Menkopolhukam.
Lantas, bagaimana dengan menteri dari PDIP lainnya yang masih dalam kabinet Jokowi?
Penuturan Megawati tersebut disampaikan saat wawancara khusus dengan jurnalis Rosiana Silalahi di acara Rosi yang disiarkan Kompas TV, Kamis (8/2/2024) malam.
Megawati mulanya menanggapi soal mundurnya Mahfud MD dari kabinet.
Menurut dia, pengunduran diri Mahfud berkaitan dengan etika.
"Karena kan seperti tadi, yang Rosi katakan. Saya pernah (jadi) presiden, saya pernah wakil presiden, saya pernah DPR tiga kali.
Saya mengajarkan juga kepada anak-anak saya, moral dan etika," ujar Megawati.
Ia menekankan, moral juga merupakan bagian semangat individu saat melaksanakan tugas negara.
Selain itu, menurut dia, moral dan etika tetap penting dalam berpolitik.
"Bagi saya, itu adalah etika. Etika berpolitik. Apa? Harus punya track record politik.
Eh endak bisa lho kamu asal masuk (parpol), terus kamu mau cari kedudukan saja. No. Ada disiplinnya. Itu etika. Ada moralnya," tegasnya.
Baca juga: Alasan Connie Tolak Tawaran Jabatan dan Mobil Rp 11 M dari Rosan, Prabowo No Problem, Gibran Big No
| Purbaya Hingga Airlangga Ditugaskan Prabowo untuk Selesaikan Persoalan Kereta Cepat Whoosh |
|
|---|
| Nasib Bupati Pati Sudewo Ditentukan Hari Ini, Dimakzulkan atau Tidak |
|
|---|
| AMSI dan Google News Initiative Latih 40 Media Manfaatkan AI untuk Jurnalisme Berkualitas |
|
|---|
| Harga BBM Non-Subsidi per 31 Oktober 2025 di SPBU Pertamina Seluruh Kalimantan |
|
|---|
| Mahfud MD Usul Pengangkatan Kapolri dan Panglima TNI Tak Perlu Meminta Persetujuan DPR |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20230922_Presiden-Jokowi-groundbreaking-Training-Centre-PSSI-dan-tinjau-Kantor-Presiden.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.