Tragedi Tumpahan Minyak di Balikpapan

Mengenaskan, Begini Kondisi Pesut yang Diduga Tewas Akibat Tumpahan Minyak di Teluk Balikpapan

Dia menduga, kematian lumba-lumba irawady ini pengaruh dari cemaran minyak yang tumpah di perairan Teluk Balikpapan.

Penulis: Budi Susilo | Editor: Amalia Husnul A
tribunkaltim.co/budi susilo
Mamalia laut jenis lumba-lumba irawady atau pesut ditemukan tewas tergeletak di pinggir kawasan Pantai Mas Permai, Klandasan Ulu 

Laporan Wartawan Tribunkaltim.co Budi Susilo

TRIBUNKALTIM.CO BALIKPAPAN - Pesut atau mamalia laut jenis lumba-lumba irawady ditemukan tewas tergeletak di pinggir Pantai Mas Permai, Klandasan Ulu, Kecamatan Balikpapan Kota, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur, Minggu (1/4/2018) malam.

Pengamatan Tribunkaltim.co, Senin (2/4/2018) kondisi mamalia laut tersebut sudah mati.

Tubuhnya pun sudah membengkak, usus bagian perutnya sudah terurai.

Baca: Jokowi Ternyata Sudah Tentukan Nama Cawapresnya. Siapa Dia?

Baca: 2 Jasad yang Ditemukan adalah Korban Insiden Kebakaran di Teluk Balikpapan, Ini Identitasnya

Baca: Polisi Ringkus Pemilik Wisma yang Simpan Sabu di Plafon Kamar Mandi

Lidahnya juga suda menjulur keluar.

Mamalia ini ditemukan persis di samping kantor Kecamatan Balikpapan Kota.

Sejumlah kalangan aktivis pecinta satwa dan Kementrian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia wilayah Kaltim Kaltara sedang olah kejadian perkara.

Warga sekitar pun juga ada yang melihat peristiwa ini.

Baca: Wangiri, Dibalik Penipuan Berkedok Missed Call dari Luar Negeri. Awas Jangan Kamu Telpon Balik

Baca: Anies Baswedan Digadang-gadang Jadi Pasangan Prabowo, Begini Pengakuan Blak-blakan Sandiaga

Baca: Derby Mahakam Mitra Kukar Vs Borneo FC Sore Ini, Panpel Siapkan 4.500 Tiket, Ini Harganya

Saat bersua dengan Maulana, peneliti lumba dari Yayasan Konservasi RASI (Rare Aquatic Species of Indonesia), mengungkapkan, mamalia yang mati ini merupakan satwa laut endemik khas Teluk Balikpapan.

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved