Ibu Kota Negara

Wakil Ketua DPRD Kaltim Soroti Tambang di Kawasan Samboja Kukar, Diduga Izin Operasional Ilegal

Kalimantan Timur memiliki jumlah lubang tambang yang cukup besar. Dari data jaringan adovaksi tambang (Jatam) Kalimantan Timur.

Penulis: Jino Prayudi Kartono | Editor: Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/JINO PRAYUDI KARTONO
Wakil Ketua DPRD Kaltim Muhammad Samsun, Kamis (7/1/2021) mengatakan kondisi wilayah khususnya di Kawasan Sungai Merdeka cukup memprihatinkan. TRIBUNKALTIM.CO/JINO PRAYUDI KARTONO 

Pendekatan pun dilakukan pada perusahaan yang bersangkutan.

Baca juga: Komnas HAM Endus Ada Pelanggaran HAM di Kalimantan Timur, Sebab Lubang Tambang Batu Bara

Baca juga: Kementerian LH dan Kehutanan Jamin Lubang Tambang di Ibu Kota Negara Kaltim akan Direvitalisasi

Utamanya yang lokasi lubang tambangnya tidak terlalu jauh dengan lokasi pertanian warga agar bisa digunakan.

Karena beberapa petani di Kecamatan Tenggarong Seberang dan Loa Kulu Kutai Kartanegara sudah lebih dulu memanfaatkannya. Dan terbilang sukses. Karena itu, metode irigasi dari lubang tambang ini akan coba lebih digalakkan.

"Jadi sudah (mulai) berkembang kita,” terang Sutikno.

Baca juga: Ibukota Resmi Dipindah ke Kalimantan, Jusuf Kalla Singgung Kebakaran Lahan dan Lubang Tambang

Dengan memanfaatkan opsi ini, bisa menjadi peluang pemecahan masalah lubang tambang yang puluhan kali merenggut nyawa orang itu. Serta dampak buruk bagi lingkungan. Karena dibiarkan menganga setelah selesai dieksploitasi.

(Tribunkaltim.co/Jino Prayudi Kartono)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved