Kick Off Penyusunan KLHS Kukar, Bupati Edi Damansyah Ingin Basis Data Akurat dan Valid
Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah membuka Kick off meeting Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis
Penulis: Iklan Tribun Kaltim | Editor: Budi Susilo
PROKOM
Penyusunan KLHS. Bupati Edi Damansyah dalam arahannya mengatakan kajian strategis idealnya bisa terintegrasi antara kebijakan nasional, provinsi dan kabupaten.
Bahwa tujuan pembangunan berkelanjutan yang berdasarkan Sustainable Development Goals (SDGs) itu ada tujuh belas tujuan yang terintegrasi kedalam rencana pembangunan daerah, baik RPJPD maupun RPJMD.
Ia berharap dari kajian KLHS ini akan dilahirkan beberapa rekomendasi yang nanti menjadi bahan atau pertimbangan yang harus terintegrasi di dalam dokumen perencanaan tata ruang.
“Sehingga kami perlu memandang bahwa penyusunan KLHS ini perlu dilakukan di tahap awal, sebelum penyusunan tata ruang yang akan dilakukan Bappeda” ujarnya. (*)
Baca Juga
| Prediksi Liga Italia Inter Milan vs Lazio, Ambisi Nerazzurri Rebut Puncak Klasemen |
|
|---|
| Harga Emas Antam Terbaru Hari Ini 9 November 2025 di Logam Mulia |
|
|---|
| Cuaca Kalimantan Timur Hari Ini 9 November 2025, Simak Prakiraan dari BMKG |
|
|---|
| Klasemen Peringkat 3 Terbaik Piala Dunia U-17 2025, Timnas U-17 Indonesia Butuh Keajaiban |
|
|---|
| Update Klasemen dan Jam Tayang MotoGP Portugal 2025 Hari Ini, Bagnaia Terlempar dari 3 Besar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/penyusunan-klhs.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.