Kisah Buaya Riska di Bontang
Terkuak, Ambo Salah Kasih Nama Buaya Riska, Ternyata Kelaminnya Jantan, Peringatan BKSDA Sejak 2019
Terkuak, Pak Ambo salah kasih nama Buaya Riska, ternyata kelaminnya jantan, peringatan BKSDA Kaltim sejak 2019
Kepala BKSDA Kaltim M Ari Wibawanto mengatakan, sebenarnya sejak 2019, pihaknya sudah mengeluarkan surat pernyataan untuk tidak memberikan makan maupun memelihara buaya karena merupakan satwa liar.
“Risikonya cukup besar. Itu surat pernyataannya sudah cukup jelas kok. Ketika mereka ada konten-konten itu kita bertindak cepat mengingatkan mereka dan dari Ambo sendiri sudah membuat surat pernyataan bahwa dia tidak akan melakukan tindakan apapun,” ungkap Ari, seperti dilansir dari Kompas.com.
Namun, rupanya Pak Ambo disebut mengabaikan peringatan tersebut.
Ia tetap membuat konten kedekatannya dengan Riska hingga ditonton jutaan orang di kanal YouTube-nya.
“Tapi mereka masih melakukan pembuatan konten ya jadi kan bukan kesalahan kita jika ada terjadi sesuatu, kita sudah mengingatkan karena ini adalah satwa liar.
Dia tidak memelihara secara fisik di kandang karena habitat alamnya kan di sana (sungai),” pungkasnya.
Terkait surat tersebut, Fitriani membenarkan adanya surat pernyataan yang ditandatangani oleh Pak Ambo.
Namun menurut Fitriani saat itu ayahnya kurang memahami betul isi dari surat dari BKSDA tersebut.
“Kemarin bapak itu kurang paham dengan isi surat yang ditandatangani dari pihak BKSDA.
Baca juga: Asal Mula Nama Buaya Riska dan Kondisi Terkini di Penangkaran Teritip, Kata Ambo Seusai Jenguk
Karena yang dia tahu jika Riska melukai orang lain, Bapak Ambo yang bertanggung jawab, makanya dia bersedia bertanda tangan,” jelasnya.
Hasil YouTube
Pak Ambo sempat menguak besaran pendapatan diperoleh dari konten YouTube buaya Riska.
Kini pekerjaan sebagai konten kreator terancam hilang setelah buaya Riska dievakuasi BKSDA Kaltim ke penangkaran.
Ditemui Tribunkaltim.co usai menghadiri undangan Camat Bontang Utara Zainuddin di Kelurahan Guntung, Selasa (12/9/2023), mengaku terancam kehilangan 'piring nasi' jika relokasi buaya dari sungai Guntung juga menyasar Riska.
Untuk itu, ia merasa berkepentingan untuk hadir dalam pertemuan, yang diinisasi DPRD Bontang terkait rencana relokasi buaya dari sungai Guntung.
Viral Potret Rumah Baru Buaya Riska di Bontang Sudah Jadi, Bisa Dijadikan Destinasi Wisata |
![]() |
---|
Pak Ambo Kunjungi Lokasi Baru Buaya Riska di Bontang, Pembuatan Penampungan Sudah 65 Persen |
![]() |
---|
Inilah Penampakan Lokasi Baru Buaya Riska, Sahabat Pak Ambo OTW ke Bontang Lagi |
![]() |
---|
Buaya Riska di Tabang Zoo Kukar Tak Lagi Mogok Makan, Bagaimana Rencana Kembali ke Bontang? |
![]() |
---|
Terungkap Kondisi Buaya Riska di Tabang Zoo Kukar, Sudah Mau Makan 19 Ekor Ikan Nila |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.