Kesehatan

Tips Hilangkan Karang Gigi Secara Alami, Mudah dan Aman Dilakukan di Rumah

Terdapat cara mudah dan alami untuk membersihkan karang gigi di rumah tanpa memerlukan peralatan medis.

Editor: Yara Tahnia
ISTIMEWA
MENGHILANGKAN KARANG GIGI - Ilustrasi gigi. Karang gigi adalah salah satu masalah kesehatan mulut yang kerap diabaikan, padahal bisa menimbulkan dampak serius jika tidak segera ditangani. Untungnya, ada cara membersihkan karang gigi secara alami yang praktis dan bisa dilakukan di rumah tanpa perlu peralatan medis. (ISTIMEWA) 

Dengan pemakaian rutin, bakteri penyebab masalah kesehatan gigi dan mulut juga bisa dilawan.

3. Lidah Buaya

Cara membersihkan karang gigi secara alami adalah dengan lidah buaya.

Lidah buaya mengandung antibakteri sehingga cocok jadi cara menghilangkan karang gigi secara alami.

Caranya, aplikasikan gel lidah buaya pada gigi.

Diamkan dulu selama 10 menit kemudian berkumurlah dengan air.

4. Baking Soda

Bahan selanjutnya yang direkomendasikan Dublin Corners Dental untuk membersihkan karang gigi adalah baking soda.

Baca juga: 5 Tips Atasi Bibir Kering dengan Bahan Alami agar Nampak Sehat dan Lembab selama Ramadhan 2025

Baking soda memiliki kandungan yang efektif menetralkan keasaman dalam mulut.

Dengan begitu, baking soda penyebab karang gigi bisa hilang.

Langkah yang harus Anda lakukan tidak sulit, taburkan baking soda di sikat gigi yang biasa Anda pakai.

Tambahkan sedikit air lalu gunakanlah untuk menyikat gigi seperti biasa, selanjutnya berkumurlah dengan air biasa.

Dengan menerapkan cara-cara alami ini secara konsisten dan menjaga pola hidup sehat, Anda bisa mengurangi risiko penumpukan karang gigi sekaligus menjaga kesehatan mulut secara menyeluruh.

(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved