TOPIK
Pilkada Nunukan
-
Bahkan, hingga saat ini sekitar 100 warga itu masih belum terangkut untuk pulang ke kampungnya.
-
Ribuan formulir C6 ini harus dikembalikan, karena nama yang tercantum dalam undangan sedang tidak berada di Nunukan.
-
"Saya bingung kenapa seperti ini ya? Dan ini bukan hanya di Nunukan saja tapi rata - rata di Kaltara," katanya, Kamis (10/12/2015).
-
Namun, pasangan Ir Haji Faridil SE ini berjanji akan mengunjungi lawan-lawannya jika sudah ada kejelasan hasil penghitungan suara dari KPU.
-
Kemeriahan pesta demokrasi Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Nunukan dan Gubernur Kaltara digelar Rabu (9/12/2015) kemarin.
-
TPS 17 merupakan tempat calon Bupati Nunukan Hajjah Asmah Gani menggunakan hak pilihnya, Rabu (9/12/2015).
-
Pasangan calon (paslon) nomor 1 Hj Asmin Laura Hafid SE - Ir H Faridil SE unggul di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 14, Kelurahan Nunukan Tengah.
-
Perolehan suara pasangan Asmin Laura-Faridil dan Basri-Yefta imbang di tempat Basri mencoblos.
-
Calon Bupati Nunukan, Hajjah Asmin Laura Hafid dan Hajjah Asmah Gani, hadir lebih dulu sebelum tempat pemungutan suara (TPS) buka, Rabu (9/12/2015).
-
Bupati Nunukan, Basri dan keluarga, Rabu (9/12/2015) menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 25, Kelurahan Nunukan Barat, Nunukan.
-
Bupati Nunukan, Basri, Rabu (9/12/2015) pagi ini akan menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 25, Nunukan Barat, Kecamatan Nunukan.
-
“Diberikan spirit kepada kami, cara kerja Tuhan tidak sama dengn manusia. Bukan karena Rp 200.000 lalu calon bisa menang,” ujarnya.
-
Kesibukannya melaksanakan tugas-tugas kantor, Basri juga memantau perkembangan di lapangan. “Supaya tidak terjadi money politic,” ujarnya.
-
"Masyarakat tetap tenang. Mari kita sukseskan pilkada serentak," ujarnya.
-
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Nunukan akan memberikan keistimewaan kepada para penyandang disabilitas untuk mencoblos pada Rabu (9/12/2015) mendatang.
-
Manajer PT PLN Persero Rayon Nunukan Nur Hidayat memastikan, gangguan mesin pada Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Sebaung telah teratasi.
-
Apalagi pemadaman kerap terjadi di luar jadwal pemadaman yang sudah dikeluarkan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Persero.
-
Pertimbangan lainnya, kata Dewi, waktu yang mepet membuat semua komisioner harus fokus pada tugasnya masing-masing.
-
Sekitar satu ton logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Nunukan dipastikan didistribusikan ke kawasan pedalaman terpencil.
-
Sortir terhadap surat suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Nunukan dan Kalimantan Utara dilakukan petugas KPU Nunukan.
-
"Takut menyalahi izinnya. Karena mereka kan pesawat penumpang bukan pesawat logistik,'' kata Dewi, Kamis (26/11/2015).
-
Terbatas tempatnya. Memang selagi itu aman, ada Polisi yang melihat. Diawasi kawan-kawan Panwas tidak masalah.
-
Sebagai pemilih pemula, ini merupakan pengalaman pertama Rizki melihat langsung surat suara. “Baru pertama kali ini lihat langsung surat suara
-
Peminjaman pesawat jenis Nomad ini diharapkan membantu kelancaran distribusi logistik yang direncanakan dilakukan pada 1 - 5 Desember 2015 mendatang.
-
"Kami mau dua sampai tiga hari selesai. Makanya pelajar dan masyarakat kita campur supaya cepat selesai,” katanya.
-
Saat berada di dalam ruangan, polisi juga memberlakukan aturan untuk menyimpan tas maupun jaket di tempat yang ditentukan
-
Di sana sulit mencari petugas yang bisa memenuhi persyaratan seperti tercantum dalam PKPU Nomor 3/2015,
-
Dewi mengatakan, dipilihnya para pelajar menjadi tenaga pelipat keras dimaksudkan untuk memberikan mereka pengetahuan di lapangan.
-
Putri mantan Bupati Nunukan Haji Abdul Hafid Achmad itu tercatat memiliki harta senilai Rp 4.263.940.078 dan 15.000 dollar Amerika.
-
Kami melibatkan intelijen dan pembinaan masyarakat selain brimob dan TNI untuk menjaga 561 tempat pemungutan suara
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved